MUSYAWARAH CABANG (MUSCAB) VII DHARMAYUKTI KARINI CABANG KOTA AGUNG TAHUN 2022

Kota Agung, 18 Februari 2022 | Pada hari Jumat pukul 10:00 WIB Dharmayukti Cabang Kota Agung telah melakukan musyawarah cabang (Muscab) VII Dharmayukti Karini Cabang Kota Agung Tahun 2022 yang bertempat di Pengadilan Agama Tanggamus kegiatan tersebut dihadiri oleh seluruh pengurus dan anggota Dharmayukti. Musyawarah cabang Dharmayukti Kota Agung dibuka oleh Bapak Ari Qurniawan, S.H., M.H. selaku Pembina Dharmayukti Kota Agung (Ketua Pengadilan Negeri Kota Agung) kegiatan tersebut berjalan dengan lancar tetap dengan menggunakan protokol kesehatan guna mencegah penyebaran Covid -19.
Sistem Informasi Penelusuran Perkara
Aplikasi Sistem Informasi Penelusuran Perkara (SIPP), merupakan aplikasi administrasi dan penyediaan informasi perkara baik untuk pihak internal pengadilan, maupun pihak eksternal pengadilan. Pengunjung dapat melakukan penelusuran data perkara (jadwal sidang sampai dengan putusan) melalui aplikasi ini.
Pencarian Dokumen Putusan di Direktori Putusan Mahkamah Agung
Pencarian cepat Dokumen Putusan di Database Direktori Putusan Mahkamah Agung Agung Republik Indonesia
Pencarian Peraturan Perundangan, Kebijakan Peradilan dan Yurisprudensi
Pencarian cepat peraturan dan kebijakan dalam Jaringan Dokumentasi dan Informasi Hukum Mahkamah Agung Republik Indonesia
Pelayanan Prima, Putusan Berkualitas